Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza, Ini Penyakitnya!

Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza

Bagaimana Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza agar awet saat digunakan? Tentu komponen kaki-kaki bisa mengalami kerusakan jika tidak dilakukan pengecekan.

Dan tentunya kami sudah memberikan beberapa penyakit yang biasa di alami oleh mobil Toyota Avanza, tentu cara merawatnya sangat mudah.

Kami akan memberikan beberapa tips merawat kaki kaki mobil Avanza dengan mudah, tentu jangan sampai anda salah menerapakannya.

Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza

Mudah diterapkan, inilah bebeberapa Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza yang bisa anda praktikan.

Beban Mobil Sewajarnya

Salah satu Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza yaitu anda bisa membawa beban pada mobil sewajarnya.

Jika terlalu bawa beban berlebih, hal ini akan meningkatkan tekanan pada suspensi dan komponen kaki-kaki lainnya.

Penting untuk menjaga beban mobil sesuai dengan kapasitas yang telah ditentukan oleh produsen mobil.

Periksa Komponen Kaki-Kaki Mobil

Anda bisa melakukan pengecekan pada kaki-kaki mobil, seperti bearing roda untuk mendeteksi kerusakan awal.

Idealnya lakukan pengcekan setiap 6 bulan sekali atau setiap 10.000 km untuk melakukan pengecekan, hal ini dapat dilakukan bersama bengkel spesialis kaki kaki mobil Domo Kaki-kaki.

Cek apakah Shockbreaker mengalami kebocoran, bearing roda yang mengalami getaran, stabilizer mobil yang mengalami kebocoran, atau tie rod dan ball joint yang mengalami kerusakan.

Cek Stabilizer dan Bushing Arm

Pada komponen kaki-kaki mobil terdapat Stabilizer dan bushing arm, komponen ini untuk menjaga kestabilan mobil saat sedang berjalan.

Tentunya komponen ini gampang mengalami kerusakan jika pada jalan yang tidak rata atau berlubang, tentu mobil akan terasa limbung dan suara klek-klek saat melewati jalan tidak rata.

Jangan Sering Lewat Jalan Berlubang

Tentunya jika anda sering melewati jalan berlubang, ini hal yang harus dihindari.

Jalan berlubang masih menjadi musuh utama kaki-kaki mobil, ketika melewati jalan berlubang bisa menyebabkan kerusakan pada shockbreaker, bushing arm dan komponen kaki-kaki lainnya.

Baca disini: 3 Komponen Mobil Rusak Lewat Jalan Berlubang dan Jelek

Lakukan Spooring dan Balancing

Anda bisa melakukan spooring dan balancing secara berkala untul prosesp nyetelan pada sudut roda dan keseimbangan mobil.

Jika anda salah melakukan ini, dapat menyebabkan ban aus tidak merata atau setir mobil menarik ke kanan atau ke kiri.

Baca juga: 6 Tanda Mobil Butuh Spooring dan Balancing, Wajib Paham!

Kami menyarankan kepada anda, untuk Perawatan ini bisa dilakukan minimal 6 bulan sekali, agar handling mobil anda tetap stabil.

6. Ganti Ban dan Cek Kebocoran Shockbreaker Mobil

Periksa ban mobil secara berkala untuk keselamatan berkendara, pastikan ban mobil memiliki alur ban yang rata dan tekanan angin sesuai.

Ganti ban mobil jika sudah tipis dan botak, kemudian periksa shockbreaker karena pada mobil avanza bisa menyebabkan mobil terasa tidak nyaman saat digunakan.

Penyakit Kaki-kaki Mobil Avanza

Setelah mengetahui Cara Merawat Kaki Kaki Mobil Avanza

Shockbreaker Mobil Rusak

Jika suspensi mobil terasa keras atau limbung, atau mobil oleng saat di tikungan, atau muncul suara bunyi saat melewati jalan tidak rata, ini bisa salah satu tanda Shockbreaker mobil rusak.

Tie rod dan Long Tie Rod rusak

Saat mobil sedang digunakan, mobil akan terasa menarik ke salah satu sisi dan ban mobil tidak mengalami keausan yang merata.

Ini menjadi tanda Tie Rod dan Long Tie rod mobil mengalami kerusakan, oleh sebab itu anda harus memperhatikannya.

Ball Joint Avanza Rusak

Jika muncul suara yang tidak wajar saat melewati jalan tidak rata atau setir mobil terasa tidak stabil ini menandakan ball joint mengalami kerusakan.

Bushing Arm Avanza Rusak

Apabila anda mendengar suara gluduk-gluduk ketika melewati jalan yang tidak rata, atau mobil terasa limbung bisa menjadi tanda bushing arm Avanza Rusak.

Jika sudah mengalami permasalah pada Kaki-kaki mobil Avanza, kami sarankan datang untuk melakukan pengecekan.

Silahkan datang ke bengkel kami untuk melakukan pengecekan dan perbaikan, dengan datang ke Domo Kaki-kaki permasalahan yang terjadi pada mobil anda bisa diatasi dengan tepat.

Saat ini kami hadir di Kelapa Gading, Bagi anda yang ingin melakukan pengecekan pada mobil silahkan hubungi kami melalui WhatsApp pada nomor 0878_1703_7373 atau link disini.

Nantinya Customer Service kami akan membantu anda untuk melakukan reservasi, anda tidak perlu antre lagi.